Gibran Rakabuming Raka pastikan Exit Tol KM 141 Tegalluar di Gedebage, Kota Bandung, Jawa Barat, bisa dioperasikan saat libur Natal 2024 dan tahun Baru 2025 (Nataru).
Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) di sejumlah kawasan Bandung, Jawa Barat pada Jumat (20/12/2024).
Jelang libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), PT KCIC memastikan bahwa para calon penumpang aman dan selamat selama menggunakan kereta cepat Whoosh.